Dalam Kitab Riyadhush-Shalihin, Imam an-Nawawi menukil sebuah hadis yang diriwayatkan Imam At-Turmudzi dari Jabir RA. Pada suatu kesempatan, Nabi SAW berkumpul dengan sahabatnya, lalu memberi petuah yang menggetarkan hati. Salah satunya memberitahukan tentang jenis tiga orang yang beliau benci.
Siapa saja mereka dan kenapa?
https://www.youtube.com/watch?v=zXZ6Tr0z4pk&t=142s