Hari Jum’at di pekan ke4 bulan September, IslamposAid kembali menyalurkan Nasi Kotak Jumat Berkah. Sebanyak 55 kotak nasi diberikan ke Masjid Raya Al-Farhan, Bogor Jawa Barat.
Juma’t adalah hari yang istimewa yang memiliki keberkahan. Maka tak jarang Jum’at menjadi ajang untuk berlomba-lomba melakukan kebaikan. IslamposAid kali ini membuka akses.
Memberikan kesempatan dengan bersedekah kepada anda semua yang memiliki kelebihan rizki untuk berbagi nasi kotak di hari yang mulia setiap pekanya.
Program ini insyaAllah rutin kami gulirkan setiap Jum’at, IslamposAid akan membagikan nasi kotak kepada mereka yang membutuhkannya. Seperti janda, dhuafa, anak yatim, atau mereka yang terdampak susahnya ekonomi di zaman ini.
Untuk donasi Nasi Kotak Jumat dapat melalui:
1.Bank Mandiri Syariah
No. Rek: 7095 055 553 – a.n: Yayasan Islampos Aid Media
2.BCA
No. Rek: 231-328-6045 – a.n: Yayasan Islampos Aid Media
Untuk memudahkan laporan, mohon menyertakan 10 di belakang nominal donasi, misalnya 500.010
atau konfirmasi donasi lewat SMS/WA:
#NAMA_NASIJUMAT_DOMISILI_DONASI
Dikirim ke nomor: +62 859-4084-0991 (Dini)
Donasi sudah termasuk biaya teknis dan operasional.
Jazakumullah khairan katsira. []
YAYASAN ISLAMPOSAID MEDIA berdiri tahun 2015 dan sudah disahkan dalam akta nomor 29 Tanggal 24 Agustus 2015 yang dibuat oleh Notaris Sanggra Aderio Anggestha, S.H., M.KB. Diputuskan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor AHU-0011717. AH, 01, 04. Tahun 2015.