SEMUA orang yang pernah berbuat dosa, punya kesempatan untuk mendapatkan ampunan ketika bertaubat kepada Allah. Apapun bentuk dosanya, sebesar apapun kualitas dosanya.
Dosa besar dalam islam banyak macamnya. Salah satunya adalah berzina. Berzina merupakan berhubungan badan antara wanita dan pria tanpa adanya ikatan suami-istri. Agar diampuni dari perbuatan dosa besar ini, diharuskan untuk melaksanakan cara taubat nasuha dengan sholat.
BACA JUGA: Anak Hasil Zina Lebih Mudah Dilahirkan? Mengapa Demikian?
Zina adalah suatu perbuatan dosa besar. Melakukan perbuatan dosa, jika sekali dan atas dasar alasan tidak tahu atau khilaf tentu masih bisa dimaklumi, pun sifatnya manusiawi. Karena, manusia yang sempurna dan yang telah dima’shum dari perbuatan dosa hanyalah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam.
Semua orang yang pernah berbuat dosa, punya kesempatan untuk mendapatkan ampunan ketika bertaubat kepada Allah. Apapun bentuk dosanya, sebesar apapun kualitas dosanya. Tapi, jika perbuatan dosa yang dimaksud adalah zina, apakah masih bisa diampuni dan bagaimana cara taubatnya?
https://www.youtube.com/watch?v=KTjHkD3x4QU&t=91s