• Home
  • Disclaimer
  • Iklan
  • Redaksi
  • Donasi
  • Copyright
Senin, 12 Mei 2025
Islampos
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari
Tidak ada Hasil
View All Result
Tidak ada Hasil
View All Result
Islampos
Home Syi'ar Sirah

Inilah Para Sahabat Pengantar Surat Rasulullah SAW

Oleh Eneng Susanti
5 tahun lalu
in Sirah
Waktu Baca: 2 menit baca
A A
0
Ilustrasi. Foto: Unsplash

Ilustrasi. Foto: Unsplash

355
BAGIKAN

SURAT menjadi salah satu sarana yang digunakan Nabi Muhammad SAW dalam menyampaikan kebenaran risalah Islam kepada pada raja di beberapa wilayah. Surat-surat itu disampaikan lewat tangan para sahabat.

Dikutip dari Kitab Ta’lim Hayatush Shahabah karya Maulana Muhammad Yusuf Al Kandahlawi, inilah beberapa sahabat terpilih yang pernah diamanahi sebagai pembawa surat dari Rasulullah SAW kepada para raja:

1 Abdullah bin Hudzafah r.a

Abdullah bin Hudzafah diutus untuk menemui Raja Persia.

2 Salith bin Amr r.a

Dia diutus kepada Haudzah bin Ali, raja Yamamah.

ArtikelTerkait

Inilah Kisah Perang Badar antara Kaum Muslim dan Kaum Quraisy

Kejahatan-kejahatan Musailamah Al-Kadzdzab, Apa Saja?

Sering Tidak Dianggap, Padahal Inilah Jasa-jasa Besar Muawiyah bin Abi Sufyan untuk Islam

Kenapa pada Saat Nabi Muhammad ﷺ Lahir Disebut Tahun Gajah?

BACA JUGA: Abdullah lbn Umar, Sahabat yang Faqih, Zuhud dan Mahsyur Fatwanya

3 Ala bin Hadrhrami r.a

Dia diutus menemui al Mundzir bin Sawa.

4 Amr bin Ash

Dia diutus menemui Jaifar dan Abbad, dua putra al Julanda yang menjadi raja di Oman (dekat Bahrain).

5 Dihyah al Kabli r.a

Dia diutus menemui Qaishar, raja Romawi.

6 Syuja bin Wahb al Asadi r.a

Dia diutus menemui Mundzir bin Harits bin Abi Syimar al Ghassani.

7 Amr bin Umayyah adh Dhamri r.a

Dia diutus menemui Raja Najasyi.

BACA JUGA: Surat dari Umar Runtuhkan Tradisi Kuno di Sungai Nil

Mereka kembali sebelum Rasulullah SAW wafat, kecuali Ala bin Hadrami r.a. yang masih berada di Bahrain ketika Rasulullah SAW wafat.

Advertisements

Al Haitsami mengatakan di dalam sanadnya terdapat rawi bernama Muhammad bin Isma’il bin Ayyasy, sedang dia adalah adalah rawi dhaif. Demikian hal itu kata Syekh Maulan seperti diterangkan dalam kitab al-Majma (juz 5, hal.306).

Al-Hafiz berkata dalam kitab Fathul Bari (8/89) para ahli siirah menambahkan Rasulullah SAW. mengutus al Muhajir bin Umayyah untuk menemui Harits bin Abdu Kulal; Jarir r.a. Menemui Dzi Kala’; Sa’ib r.a diutus untuk menemui Musailamah; dan Hathib bin Abi Balta’ah ketika menemui Muqauqis.

Diriwayatkan oleh Imam Muslim dari Anas r.a. bahwa sebelum wafat Rasulullah SAW menulis surat kepada Kisra (Raja Persia), Qaishar (Raja Romawi), Najasyi (Raja Habasyah), dan kepada setiap penguasa yang sombong dan ingkar terhadap kebenaran. Yoona menyeru mereka kepada Islam dan Allah SWT. Sedangkan Najasyi di sini, bukan Najashi yang telah dishalatkan oleh Rasulullah SAW.

“Hadist ini tertera dalam kitab al-Bidaayah (4/262),” kata Syekh Maulana.

Diriwayatkan oleh Ahmad dan Thabrani dari Jarir.a. dia mengatakan, Rasulullah SAW sebelum wafat menulis surat kepada Kisra, Qaishar, dan kepada setiap penguasa yang angkuh. Al-Haitsami berkata (juz 5 hal. 305): di dalam sanadnya terdapat rawi bernama Ibnu Lahi’ah, sedang hadisnya adalah Hasan. Perawi lainnya adalah hasan. Para rawi lainnya adalah rawi-rawi shahih. []

Referensi: Ta’lim Hayatush Shahabah/karya: Maulana Muhammad Yusuf Al Kandahlawi/Penerbit: Pustaka Ramadhan

Tags: Kisah Sahabatrajasurat
ShareSendShareTweetShareScan
Advertisements
ADVERTISEMENT
Previous Post

Kelelahan saat Berenang di Sungai, ABG di Jambi Tewas Tenggelam

Next Post

Bagi Allah, Engkau Sungguh Tak Ternilai Harganya

Eneng Susanti

Eneng Susanti

Terkait Posts

Nabi Musa, Qabil dan Habil, Nabi Adam, Akhir Zaman, Perang Badar

Inilah Kisah Perang Badar antara Kaum Muslim dan Kaum Quraisy

8 Mei 2025
Musailamah Al-Kadzdzab

Kejahatan-kejahatan Musailamah Al-Kadzdzab, Apa Saja?

16 April 2025
Damaskus

Sering Tidak Dianggap, Padahal Inilah Jasa-jasa Besar Muawiyah bin Abi Sufyan untuk Islam

3 April 2025
Raja Abrahah, Tahun Gajah

Kenapa pada Saat Nabi Muhammad ﷺ Lahir Disebut Tahun Gajah?

1 April 2025
Please login to join discussion

Tulisan Terbaru

Kadaluarsa

Akibat Mengonsumsi Makanan dan Minuman yang Sudah Kadaluarsa

Oleh Yudi
12 Mei 2025
0

Ciri Suami Red Flag, Lelaki

Lelaki-lelaki yang Akan Ditarik ke Neraka

Oleh Saad Saefullah
12 Mei 2025
0

ChatGPT

Apa Itu ChatGPT dan Apa Kegunaannya?

Oleh Dini Koswarini
12 Mei 2025
0

Shalat Khusyu, Shalat Tarawih, Muwashofat

10 Muwashofat (Karakteristik) Seorang Muslim

Oleh Saad Saefullah
12 Mei 2025
0

Ciri Kiamat Besar, Hari Kiamat

Hura-hara Hari Kiamat

Oleh Saad Saefullah
12 Mei 2025
0

Terpopuler

Penyebab Suhu di Indonesia yang Panas Banget, Capai 37 Derajat!

Oleh Dini Koswarini
11 Mei 2025
0
Penyebab Suhu di Indonesia

Suhu panas ekstrem di Indonesia yang mencapai 37°C disebabkan oleh kombinasi beberapa faktor alami dan global.

Lihat LebihDetails

Cara Singkat Tulis ‘Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam ﷺ di Microsoft Word, Ini Dia

Oleh Saad Saefullah
19 Oktober 2024
1
Nabi Muhammad Keutamaan Membaca Sholawat, Waktu Terbaik Bershalawat, Sholawat, Ciri Fisik Rasulullah, Wasiat Nabi Sebelum Wafat, Cara Bershalawat yang Benar kepada Nabi, Keistimewaan Rasulullah, Kebiasaan Nabi Muhammad ﷺ, Rasulullah

Selain untuk membuat karakter shalawat tersebut, kita juga bisa membuat lafadz Allah (ﷲ), Muhammad (ﷴ), Basmalah (﷽), Jalla Jalaluhu (ﷻ)...

Lihat LebihDetails

Hura-hara Hari Kiamat

Oleh Saad Saefullah
12 Mei 2025
0
Ciri Kiamat Besar, Hari Kiamat

Di hari kiamat, Seluruh makhluk juga bergegas bersama Anda, badan mereka juga penuh debu tanah karena terlalu lamanya mereka berada...

Lihat LebihDetails

Hukum Suami Berbohong pada Istri untuk Kebaikan

Oleh Dini Koswarini
12 Mei 2025
0
Tolak Lamaran Nikah, Hukum Suami Berbohong pada Istri untuk Kebaikan

Apa hukum suami berbohong pada istri untuk kebaikan?

Lihat LebihDetails

Maksud “Iman Akan Kembali ke Madinah”

Oleh Haura Nurbani
11 Mei 2025
0
Tata Cara Melaksanakan Sa'i, Takbir Idul Adha, Mekkah,Nusantara, Madinah, Abrahah, puasa, 15 Larangan di Bulan Dzulhijjah, adzan

Apa makna sabda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam “Sesungguhnya iman itu akan kembali ke Madinah sebagaimana kembalinya ular ke lubangnya.”...

Lihat LebihDetails
Facebook Twitter Youtube Pinterest Telegram

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.

Tidak ada Hasil
View All Result
  • Home
  • Beginner
  • Tahukah
  • Sirah
  • Renungan
  • Muslimbiz
    • Muslimtrip
  • Berita
  • Cari

© 2022 islampos - Membuka, Menginspirasi, Free to Share.