KUE memang salah satu makanan yang pas disantap ketika santai. Nah, kali ini kami memiliki resep yang mungkin tidak asing lagi bagi Anda. Ya, kue puntir, gurih dan nikmat deh pokokna. Jika Anda belum pernah membuatnya, maka tak ada salahnya jika Anda mencoba. Ayo siapkan bahan dan ikuti langkah pembuatannya ya!
BACA JUGA:Â Wow, Kue Batok Nikmat
Bahan:
Tepung terigu 300 gram
Telur 3 butir
Gula bubuk 150 gram
Garam secukupnya
Soda kue ½ sendok teh
Baking powder ½ sendok teh
Minyak goreng secukupnya
BACA JUGA:Â Kue Gandus yang Maknyus! Yuk Bikin!
Cara membuat:
1. Aduk telur, gula, garam, soda kue dan baking powder hingga gula larut.
2. Masukkan terigu, aduk rata, uleni sampai licin dan lembut, biarkan ± 30 menit.
3. Tipiskan adonan, bentuk seperti puntiran tempar.
4. Goreng kue puntir hingga kuning kecoklatan. []
Referensi: Aneka Resep Masakan Kue dan Puding Cipta Rasa/Karya: Ny. Dewi Suharsono/Penerbit: Cipta Media Surabaya