KAKAK beradik Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar beberapa waktu lalu meluncurkan koleksi terbaru busana muslim yang bisa dijadikan inspirasi untuk lebaran. Dalam pameran tersebut, sebanyak 24 model busana dipamerkan melalui sebuah trunk show.
BACA JUGA: Intip Produk Fashion Muslim Unik di MUFEST 2019
Acara itu dihadiri para public figur ternama diantaranya Nagita Slavina, Dewi Sandra, Dini Aminarti, Soraya Larasati dan belasan artis lainnya.
Ada empat brand yang diusung kedua artis berhijab itu, yakni Gerai Hawa, KIA, Zashi, Zaskia Sungkar by Jakarta.
BACA JUGA: Intip Koleksi Desainer Busana Muslim di Mufest buat Inspirasi Baju Lebaran
Keempat brand tersebut memiliki model yang beragam dan berbeda karakter. Mulai dari remaja, wanita karir, muslimah, hingga yang telah berkeluarga.
Zaskia dan Shireen menghadirkan 4 brand ini demi menjawab kebutuhan masing-masing karakter fans-nya yang beragam.
https://www.instagram.com/p/BwzSCrxBQcR/
‘Gerai Hawa’ yang diperuntukkan para wanita berhijab syar’i yang menutupi dada, sekaligus desain untuk keluarga seperti ayah yang kembaran bersama putranya, ibu yang kembaran dengan putrinya.
Sementara itu brand ‘KIA’ lebih diperuntukkan desain fashion yang siap pakai atau ready to wear, sekaligus desain yang lebih simpel dan tidak banyak mute dan payet. Desainnya serupa dengan ‘Zaskia Sungkar by Jakarta’, karena KIA adalah brand premium milik Sazkia, dan ‘Zaskia by Jakarta’ brand pre second-nya.
https://www.instagram.com/p/BwzS6hihCbI/
Sedangkan Zashi adalah perpaduan brand Zaskia dan Shireen, dengan nuansa yang lebih feminin, sebagaimana menggambarkan sosok Shireen yang memang penyuka segala sesuatu bertema romantis dengan aneka aksen payet dan mutiara. []
KAKAK beradik Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar beberapa waktu lalu meluncurkan koleksi terbaru busana muslim yang bisa dijadikan inspirasi untuk lebaran. Dalam pameran tersebut, sebanyak 24 model busana dipamerkan melalui sebuah trunk show.
BACA JUGA: Intip Produk Fashion Muslim Unik di MUFEST 2019
Acara itu dihadiri para public figur ternama diantaranya Nagita Slavina, Dewi Sandra, Dini Aminarti, Soraya Larasati dan belasan artis lainnya.
Ada empat brand yang diusung kedua artis berhijab itu, yakni Gerai Hawa, KIA, Zashi, Zaskia Sungkar by Jakarta.
BACA JUGA: Intip Koleksi Desainer Busana Muslim di Mufest buat Inspirasi Baju Lebaran
Keempat brand tersebut memiliki model yang beragam dan berbeda karakter. Mulai dari remaja, wanita karir, muslimah, hingga yang telah berkeluarga.
Zaskia dan Shireen menghadirkan 4 brand ini demi menjawab kebutuhan masing-masing karakter fans-nya yang beragam.
https://www.instagram.com/p/BwzSCrxBQcR/
‘Gerai Hawa’ yang diperuntukkan para wanita berhijab syar’i yang menutupi dada, sekaligus desain untuk keluarga seperti ayah yang kembaran bersama putranya, ibu yang kembaran dengan putrinya.
Sementara itu brand ‘KIA’ lebih diperuntukkan desain fashion yang siap pakai atau ready to wear, sekaligus desain yang lebih simpel dan tidak banyak mute dan payet. Desainnya serupa dengan ‘Zaskia Sungkar by Jakarta’, karena KIA adalah brand premium milik Sazkia, dan ‘Zaskia by Jakarta’ brand pre second-nya.
https://www.instagram.com/p/BwzS6hihCbI/
Sedangkan Zashi adalah perpaduan brand Zaskia dan Shireen, dengan nuansa yang lebih feminin, sebagaimana menggambarkan sosok Shireen yang memang penyuka segala sesuatu bertema romantis dengan aneka aksen payet dan mutiara. []